Pendaftaran Beasiswa Maba Sentosa Foundation 2023 Mulai Dari Syarat Hingga Tata Cara Daftarnya Untuk Program D3/S1
Pendaftaran
Beasiswa Maba Sentosa Foundation 2023 – Sentosa Foundation
membuka kesempatan bagi mahasiswa diploma dan sarjana (S1) angkatan 2022 dan
2023 berupa program Beasiswa Maba. Nah, bagi yang tertarik ingin mendaftar
beasiswa maba, simak syarat dan ketentunnya sebagai berikut.
Beasiswa Maba Sentosa Foundation |
Beasiswa
Maba Sentosa Foundation
Sentosa Foundation
merupakan salah satu yayasan yang bergerak dibidang pendidikan. Dimana di tahun
ini Sentosa Foundation memberikan kesempatan berupa program beasiswa maba bagi
angkatan 2022 dan 2023.
Beasiswa Maba Sentosa
Foundation merupakan bantuan biaya
pendidikan bagi para mahasiswa atau mahasiswi dalam memnempuh pendidikan perguruan
tinggi program diploma maupun sarjana guna memeringankan uang pembayaran
UKT/SPP.
Syarat
Beasiswa Maba Sentosa Foundation
Berikut daftar persyaratan
pendaftaran Beasiswa Maba Sentosa Foundation tahun 2023 yang harus dipersiapkan
setiap peserta, diantaranya:
1. Warga Negara Indonesia
(WNI) maksimal umur 27 tahun
2. Mahasiswa aktif
angkatan 2022 atau 2023 untuk jenjang diploma (D3) atau sarjana (S1)
3. Peserta penerima
program beasiswa dari pemerintah maupun swasta diperkenankan mendaftar.
4. pelamar wajib memiliki
komitmen tinggi guna memajukan bangsa
Ketentuan
Pendaftaran
Selain persyaratan
pendaftaran Beasiswa Maba Sentosa Foundation
diatas, peserta juga harus
mengikuti ketentuan sebagai berikut:
1. Wajib menfollow akun
official IG dan tiktok
2. Mention 5 Akun media
sosial aktif temanmu di kolom komentar
3. Wajib subscribe Youtube
Versenesia
4. Ig story selama 24 jam “UP
POSTER BEASISWA”
5. Wajib share di group 5
group WhatsApp
6. Mengisi formulir
pendaftaran
7. Wajib mengikuti
kegiatan sosialisasi setelah melakukan registasi
Tata
Cara Pendaftaran Beasiswa Maba Sentosa Foundation
Pendaftaran program Beasiswa
Maba Sentosa Foundation tahun 2023 dilakukan secara online. bagi peserta yang
sudah memenuhi syarat dan ingin mendaftar bisa klik link berikut: FORM PENDAFTARAN
Official
Accounts
Beasiswa
Maba Sentosa Foundation
Informasi lengkapnya bisa
kunjungi laman atau media sosial resminya:
IG: @sentosafoundation
Demikianlah informasi
pendaftaran Beasiswa Maba Sentosa Foundation tahun 2023 untuk mahasiswa program
D3 dan S1 mulai dari syarat hingga tata cara pendaftarannya. Selamat mencoba
semoga berhasil.
Belum ada Komentar untuk "Pendaftaran Beasiswa Maba Sentosa Foundation 2023 Mulai Dari Syarat Hingga Tata Cara Daftarnya Untuk Program D3/S1"