Rincian Biaya Kuliah Universitas Ciputra Tahun Ajaran 2023/2024

Biaya Kuliah Universitas Ciputra Tahun Ajaran 2023/2024 - Universitas Ciputra adalah perguruan tinggi swasta (PTS) yang berlokasi di dua kota yaitu Surabaya dan Makassar. Universitas Ciputra menyelenggarakan 4 fakultas dengan banyak pilihan program studi.

 

Rincian Biaya Kuliah Universitas Ciputra

Biaya kuliah Universitas Ciputra bervariasi tergantung pada prodi yang dipilih oleh mahasiswa. Universitas Ciputra sendiri menyelenggarakan program kelas Internasional dan kelas reguler. Tentunya biaya kuliah untuk kelas internasional relatif lebih mahal dibandingkan dengan kelas reguler.

 

Komponen biaya kuliah Universitas Ciputra terdiri dari biaya DPP (dana pembangunan dan pengembangan), biaya sumbangan pembinaan dan pendidikan (SPP), SKS, biaya O-Week, serta jas almamater, juga sejumlah biaya lain. Perlu diketahui, Universitas Ciputra menawarkan potongan biaya DPP mulai dari Rp2,5 juta hingga Rp15 juta tergantung pada tenggat waktu yang ditentukan.

 

Rincian Biaya Kuliah Universitas Ciputra Tahun Ajaran 2023/2024

International Business Management

Kelas Reguler:   

DPP: Rp35.000.000

SPP: Rp17.000.000

SKS: Rp650.000

Kelas Internasional

DPP: Rp37.500.000

SPP: Rp20.500.000

SKS: Rp800.000

 

Accounting

DPP: Rp32.000.000     

SPP: Rp10.000.000

SKS: Rp500.000

 

Visual Communication Design

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp12.000.000

SKS: Rp650.000

 

Interior Architecture

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp12.000.000

SKS: Rp650.000

 

Architecture & Property

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp12.000.000

SKS: Rp650.000

 

Fashion Design & Business

DPP: Rp39.500.000

SPP: Rp17.000.000

SKS: Rp700.000

 

Fashion Product Design & Business

DPP: Rp39.500.000

SPP: Rp17.000.000

SKS: Rp700.000

 

Hotel & Tourism Business

DPP: Rp35.000.000

SPP: Rp11.500.000

SKS: Rp550.000

 

Digital & Creative Tourism

DPP: Rp35.000.000

SPP: Rp12.000.000

SKS: Rp550.000

 

Culinary Business

DPP: Rp35.000.000

SPP: Rp20.500.000

SKS: Rp700.000

 

Food Technology Program

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp10.000.000

SKS: Rp500.000

 

Culinary Technology & Art

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp10.000.000

SKS: Rp500.000

 

Informatics–Artificial Intelligence

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp11.500.000

SKS: Rp550.000

 

Informatics–Full Stack Application Development

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp11.500.000

SKS: Rp550.000

 

Information System for Business–Data Science

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp11.500.000

SKS: Rp550.000

 

Information System for Business–Enterprise System

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp11.500.000

SKS: Rp550.000

 

Psychology

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp10.000.000

SKS: Rp500.000

 

Communication (Digital Public Relations, Digital Broadcasting)

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp10.000.000

SKS: Rp500.000

 

Communication (Cinematography)

DPP: Rp32.000.000

SPP: Rp12.000.000

SKS: Rp500.000

 

Kedokteran

DPP: Rp340.000.000

SPP: Rp38.500.000

SKS: –

 

Kedokteran (English)

DPP: Rp340.000.000

SPP: Rp41.000.000

SKS: –

 

Sebagai tambahan, biaya tersebut belum meliputi biaya orientasi bagi mahasiswa baru. Biaya orientasi atau Biaya O-Week juga meliputi biaya perlengkapan, serta jas almamater semua  jurusan. Biaya O-Week yaitu: Rp2.750.000.

 

Selain itu biaya kuliah untuk jurusan Culinary Business sudah biaya pulang pergi International field study ASEAN, 6 set seragam, 3 pieces chef knives, dan safety shoes.

 

Demikian informasi biaya kuliah Universitas Ciputra tahun ajaran 2023/2024.