Jenis-jenis Beasiswa LPDP Tahun 2024 2025 yang Perlu Diketahui dan Dapat Kamu Perjuangkan

Jenis-jenis Beasiswa LPDP yang Dapat Kamu Perjuangkan di Tahun 2024 2025 – Beasiswa LPDP tentunya memiliki daya tarik sendiri bagi mahasiswa Indonesia yang ingin melanjutkan pendidikannya baik di dalam maupun luar negeri.

 

Jenis-jenis Beasiswa LPDP

Nah bagi kalian yang berminat mengikuti program beasiswa LPDP tetapi masih bingung jenis program mana yang akan dicoba dapat menyimak penjelasannya berikut ini.

 

Inilah daftar jenis beasiswa LPDP yang perlu diketahui para pemburu beasiswa dimana program ini tentunya dibuka setiap tahunnnya begitu juga tahun 2024 sehingga bagi para ccalon pelamar bisa mempersiapkan diri secara matang.

 

Pada dasarnya, program beasiswa LPDP terbagi menjadi 4 kategori yakni beasiswa targeted, afirmasi, umum, dan kolaborasi. Dari 4 program beasiswa tersebut terbagi ke dalam beberapa sub beasiswa berdasarkan perbedaan penerima beasiswa serta syarat dan ketentuannya.

 

Nah, ingin tahu lebih detailnya? Berikut  jenis beasiswa LPDP Tahun 2024 2025 yang dapat diperjuangkan.

 

Jenis Jenis Beasiswa LPDP Tahun 2024 2025

A. Jenis Beasiswa Targeted

1. Beasiswa PNS/TNI/POLRI

2. Beasiswa Kewirausahaan

3. Beasiswa Pendidikan Kader Ulama  

4. Beasiswa Dokter Spesialis dan Subspesialis

5. Beasiswa Fellowship

6. Beasiswa Kerja Sama Bidang Kewirausahaan

7. Beasiswa Kerja Sama Metalurgi NEU

8. Beasiswa Diktiristek-LPDP-OKP/StuNed

9. Beasiswa Kerja Sama Metalurgi CSU

 

B. Jenis Beasiswa Afirmasi

1. Beasiswa Penyandang Disabilitas

2. Beasiswa Daerah Afirmasi

3. Beasiswa Prasejahtera

4. Beasiswa Putra-putri Papua

 

C. Jenis Beasiswa Umum

1. Beasiswa Reguler

2. Beasiswa Perguruan Tinggi Utama Dunia

3. Beasiswa Parsial

 

D. Jenis Beasiswa Kolaborasi

1. Kampus Mengajar

2. Magang & Studi Independen Bersertifikat (microcredentials)

3. Mobilitas Internasional

4. Pertukaran Mahasiswa Merdeka

5. Program Dosen & Tendik

6. Riset Keilmuan

7. Magang di Industri

8. Magang di Perguruan Tinggi Kelas Dunia

9. Program Guru & Tendik

10. Beasiswa S2 Guru (DN / LN)

11. Sertifikasi Guru (Microcredentials)

12. Beasiswa S3 Guru (DN)

13. Magang di Industri Guru SMK

14. Beasiswa S1 Guru SMK

15. Beasiswa Kegiatan Dosen Vokasi di Luar Kampus

16. Sertifikasi, Magang, dan Pelatihan Dosen & Tendik Vokasi

17. Beasiswa Dosen Vokasi S2 & S3 dalam dan luar negeri

18. Riset Keilmuan Terapan di Dalam Negeri

19. Beasiswa S1 Siswa Berprestasi

12. Beasiswa S2 Mahasiswa Berprestasi

21 Beasiswa Kebudayaan

22. Beasiswa S1, S2, S3 Kebudayaan dalam dan luar negeri

 

Cara Daftar Program Beasiswa LPDP Tahun 2024 2025

Pendaftaran program beasiswa LPDP dilakukan secara online disetiap jenis beasiswa yang diatwarkan. Untuk syarat dan ketentuan program beasiswa berlaku sehingga bagi para pelamar untuk mempersiapkan segala persyaratan.

 

Official Account Beasiswa LPDP

Lembaga Pengelola Dana Pendidikan

Gedung Danadyaksa Cikini, Jl. Cikini Raya No.91, Menteng, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10330
Call Center 134
Layanan Informasi dan Bantuan LPDP bantuan.lpdp.kemenkeu.go.id
Situs: lpdp.kemenkeu.go.id